Cris Cris Author
Title: Menghilangkan Cekugan dengan Gula Pasir
Author: Cris
Rating 5 of 5 Des:
Haloo.. Kali ini saya ingin memberikan sebuah tips buat kalian nih, pasti kalian seringkan mengalami penyakit yang satu ini hehehe...
Haloo.. Kali ini saya ingin memberikan sebuah tips buat kalian nih, pasti kalian seringkan mengalami penyakit yang satu ini hehehe...


Siapa soh yang gak pernah mengalami kejadian yang sedikit memalukan ini? hehe.

Pasti kalian sangat merasa terganggu kan dengan kejadian ini, mengganggu banyak aktivitas yang kalian lakukan. dengan kemunculannya yang sangat tiba-tiba dan juga tidak kita ketahui kapan cekugan ini akan berakhir, sungguh sangat mengganggu kehidupan.

ternyata peristiwa ini disebabkan karena Diafragma yang berkontraksi diluar kemauan tubuh. yang biasa disebabkan karena kita terlalu sering mengonsumsi makanan yang terlalu panas atau terlalu dingin dalam waktu bersamaan. tidak hanya itu cekugan juga dapat dipicu oleh berbagai faktor.

GULA - dengan mengonsumsi 1-2 sendok gula, ternyata dapat neghilangkan cekugan yang terjadi pada tubuh kita. karena saat kita menelan butiran gula dapat mengatur irama pernapasan kita dan juga membuat sensasi manis dalam ujung saraf di mulut sehingga cekugan dapat dihentikan.

mungkin beberapa dari kalian ada yang masih belum bisa percaya dengan tips yang satu ini, namun tips ini adalah yang sering saya lakukan di kehidupan saya ketika saya mengalami cekugan ini, dan saya rasa tips ini yang paling bekerja dalam tubuh saya.

jadi, itulah sedikit cerita yang saya berikan. semoga tips kali ini menjadi tips yang bermanfaat bagi kita semua.

About Author

Advertisement

Post a Comment

 
Top